Selasa, 06 September 2011

Kawah Putih (White Crater) Ciwidey, Bandung

Bandung Merupakan sebuah kota yang menjadi daya tarik tersendiri bagi warga jawa barat khususnya, bagi warga Indonesia pada umumnya, Kawah Putih Salah Satu Keindahan Alam yang disuguhkan dari kota ini berada di Selatan Kota Bandung. Untuk masuk ke kawasan ini, kita harus mengendarai kendaraan yang disediakan pihak pengelola, dengan jalan yang menanjak dan pemandagan yang indah kita akan di bawa ke puncak di mana kawah putih tersebut berada.

Pada Mulanya Daerah ini tidak ada yang mengunjungi karena warga bandung merasa kawasan ini angker, dianggap angker karena setiap burung yang melintas di kawasan ini mendadak mati.Sampai ketika pada tahun 1837 seorang ilmuwan Belanda Jerman Dr. Franz Wilhelm Junghun yang merupakan seorang pengusaha perkebunan Belanda yang mencintai kelestarian alam melakukan penelitian(riset) pada tempat tersebut, Ia Menemukan bau belerang yang menyengat, ini membuat dia terus tertarik dengan penelitian ini sampai akhirnya ia menemukan sebuah kawah putih yang begitu indah di tempat tersebut.

PT Perhutani mengembangkan Tempat ini Menjadi Objek wisata pada tahun 1987, kawasan kawah putih dijadikan sebuah objek wisata di Jawa Barat dengan keindahah  airnya yang berwarna putih  dan senantiasa berubah ubah

The Beautiful Of Kepulauan Raja Ampat, West Papua

Papua Merupakan sebuah pulau yang memiliki Keindahan alam yang beragam salah satunya adalah Kepulauan Raja Ampat yang berada Di Papua Barat.

Keindahah yang dimiliki dari Kepualaun Ini adalah Wisata Bawah Laut yang terkenal dengan kejernihan Air laut dan Pemandangan dibawahnya. tak heran pulau ini menjadi objek wisata bagi para Divers baik mancanegara maupun domestik